https://www.regalianews.com

Kesehatan

Kesehatan

Pusdokkes: Dua Ruang Operasi Disediakan Tangani Korban Patah Tulang

redaksi
Regaalia News – Pusat Kedokteran dan Kesehatan (Pusdokkes) Polri telah menerjunkan 247 personel tenaga medis untuk membantu seluruh korban gempa Cianjur, Jawa Barat (Jabar). Kepala Pusdokkes Polri Irjen Polisi dr. Asep Hendradiana menjelaskan, ratusan tenaga medis yang diterjunkan tersebut terdiri dari tim dokter spesialis, dokter umum, perawat mahir, dan tenaga kesehatan lainnya. Menurutnya, Pusdokkes Polri mendapat dukungan dari Ikatan Dokter...

Menkes: Indonesia Lebih Siap Hadapi Omicron BA.4 dan BA.5

redaksi
Regalia News – Indonesia dianggap lebih baik dalam menghadapi gelombang subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 dibandingkan dengan beberapa negara di Eropa, Amerika, dan Asia. Menurut Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, hal ini disebabkan oleh tingkat disiplin masyarakat Indonesia dalam menerapkan protokol kesehatan dan menjalani vaksinasi.Senin (04/07/2022). Menkes Budi Gunadi Sadikin menyatakan bahwa Indonesia memiliki tingkat disiplin masyarakat yang lebih baik dalam...

Menkes Minta Masyarakat Waspadai Peningkatan Kasus COVID-19

redaksi
Regalia News – Peningkatan kasus COVID-19 di sejumlah negara, termasuk Indonesia, yang disebabkan oleh varian BA.4 dan BA.5 dari Omicron. Pemerintah Indonesia mengimbau masyarakat untuk tetap waspada dan disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan, terutama penggunaan masker. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menekankan pentingnya mematuhi imbauan Presiden, termasuk penggunaan masker di dalam ruangan atau ketika berada di kerumunan. Dia juga mengingatkan...

Belum Dapat WA Isoman? Hubungi Whatsapp Kemenkes di 081110500567

redaksi
Regalia News – Langkah-langkah yang diambil oleh pemerintah Indonesia dalam mengatasi lonjakan kasus COVID-19, terutama dengan menyediakan layanan telemedisin gratis bagi pasien yang konfirmasi positif namun memiliki gejala ringan atau tanpa gejala: Hotline dan Layanan Telemedisin Gratis: Pemerintah menyediakan Hotline (WA Kemenkes RI di Nomor 081110500567, email sertifikat@pedulilindungi.id, dan Call Center 119 ext. 9) untuk pasien konfirmasi positif COVID-19. Layanan...

BPOM Terbitkan Izin Penggunaan Darurat Untuk Vaksin Covovax

redaksi
Regalia News – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) kembali menerbitkan izin penggunaan darurat atau emergency use authorization (EUA) bagi vaksin COVID-19, kali ini BPOM mengeluar EUA untuk vaksin dengan merek Covovax. “Sesuai persyaratan EUA, BPOM telah melakukan evaluasi terhadap aspek keamanan dan kesehatan, khasiat, mutu yang mengacu pada standar evaluasi vaksin COVID-19, baik standar nasional maupun internasional, serta evaluasi...

Sekretariat Kabinet Terima Audiensi Dinkes Dan Forum Kota Sehat Semarang

redaksi
Regalia News – Deputi Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Sekretariat Kabinet (Setkab) Yuli Harsono menerima perwakilan Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Semarang dan Forum Kota Sehat Kota Semarang, Kamis (4/11/2021) siang, di Kantor Sekretariat Kabinet, Jakarta. “Dalam pertemuan dibahas mengenai persiapan Kota Semarang sebagai tuan rumah Healthy Cities Summit Tahun 2022, Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat, Dinkes Kota Semarang, Endah Emayanti, menyampaikan bahwa...

RSJ Kepri Segera Direalisasikan, Pasien Gangguan Jiwa Tidak Perlu Lagi Ke Pekanbaru

redaksi
Regalia News – Gubernur Kepulauan Riau H.Ansar Ahmad menggelar pertemuan dengan Direktur Pencegahan dan Pengendalian Masalah Kesehatan Jiwa dan Napza Kementerian Kesehatan RI Dr Celestinus Gigya Munthe dan jajarannya di Ruang Kerja Gubernur, Kamis (04/11), pertemuan ini membahas Rencana Pengembangan Rumah Sakit Jiwa (RSJ) di Kepri. Pertemuan ini merupakan tindak lanjut dari Rapat Tingkat Menteri yang dipimpin oleh Menko PMK...

Pangdam I/BB, Selalu Support Kegiatan Sosial Donor Darah

redaksi
Regalia News – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-76 Tentara Nasional Indonesia, Komando Daerah Militer I Bukit Barisan mengadakan kegiatan Bakti Sosial Donor Darah di Aula Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Medan. Kepala Rumah Sakit Tk II Putri Hijau Medan, Kolonel Ckm Dr. Mhd Irsan Basyroel, SpKK, FINSDV, MH, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap sesama,...

Serahkan Bantuan Presiden Jokowi Minta Perawatan Verawaty Terjamin

redaksi
Regalia News – Legenda bulu tangkis Indonesia Verawaty Wiharjo atau dikenal dengan Verawaty Fajrin tengah dirawat di Rumah Sakit Dharmais Jakarta karena menderita penyakit kanker paru-paru. Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memberikan bantuan sebesar Rp100 juta kepada Verawaty yang disampaikan langsung oleh Kepala Sekretariat Presiden, Heru Budi Hartono, di RS Dharmais, Jakarta, Senin (20/09/2021). “Ibu Verawaty, saya mengantarkan bantuan dari...

Wamenkes Dorong Pemda Lakukan Terobosan Percepat Vaksinasi Bagi Masyarakat Rentan

redaksi
Regalia News – Pemerintah terus mengintensifkan program vaksinasi nasional dengan target 208 juta penduduk untuk segera mencapai kekebalan komunal atau herd immunity. Terkait hal tersebut, pemerintah juga meminta Daerah untuk melakukan terobosan untuk meningkatkan cakupan vaksinasi bagi masyarakat rentan, khususnya kelompok lanjut usia (lansia). Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) Dante Saksono Harbuwono saat memberikan keterangan pers menyambut...

Pgs Kapendam I/BB Dukung Satgas TMMD Kodim 0318/Natuna Tangani Masalah Stunting

redaksi
Regalia News – TMMD – 110 Kodim 0318/Natuna melaksanakan gerak cepat dalam rangka membantu pemerintah khususnya dinas kesehatan dengan bersinergi dengan satagas TMMD menangani masalah Stunting di wilayah yang perlu mendapat perhatian khusus dalam hal penanganan stunting. Karenanya, sangat tepat sekali respon cepat yang diambil Dansatgas TMMD ke-110 TA 2021 Kodim 0318/Natuna, Letkol Arm Asep Ridwan, SH, MHan, yang menggelar...

Kawasan Industri Harus Patuhi Protokol Kesehatan

redaksi
Regalia News – Pjs. Gubernur Kepri Bahtiar Baharudin menegaskan, penerapan protokol kesehatan di era Covid-19 dapat dilakukan secara bersama-sama, baik Pemerintah maupun Badan Usaha di kawasan industri yang ada di Kepri. Diantaranya dengan cara gerakan moral membagikan masker secara bersama, sebagaimana yang dicanangkan secara nasional. Hal ini disampaikan Bahtiar saat mengikuti Rapat Koordinasi Himbauan Mematuhi Protokol Kesehatan dalam Aktivitas Usaha...

Dari Ribuan Pasien COVID-19 di RSKI Galang Hanya 197 Orang Yang Masih Dirawat

redaksi
Regalia News – Ribuan pasien COVID-19 yang dirawat di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) di Pulau Galang, Batam, Kepulauan Riau, dinyatakan sembuh,hal ini dikatakan Kepala RSKI Galang Kolonel Khairul Ihsan Nasution, yang dihubungi di Tanjungpinang, Minggu (04/10). Ia menyatakan sampai sekarang seluruh pasien yang telah dirawat di rumah sakit itu, sembuh. “alhamdulillah, berkat usaha pasien, dokter, dan doa, seluruh pasien...

Kabaharkam: Bantu Pelayanan Kesehatan Masyarakat

redaksi
Regalia Nws – Tinjau Kapal Poliklinik Terapung, Kabaharkam: Bantu Pelayanan Kesehatan Masyarakat MEDAN – Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol Agus Andrianto, meninjau Kapal Poliklinik Terapung milik Dit Polair Polda Sumut yang berada di Dermaga Belawan, Selasa (29/9). Setibanya di lokasi, Kabaharkam didampingi Kapolda Sumut Irjen Pol Martuani Sormin, PJU Baharkam Polri, serta para PJU Polda Sumut langsung...

Tiga Orang Warga Tanjungpinang Terkonfirmasi Positif Covid-19

redaksi
Regalia News – Status virus Corona Covid-19 di Tanjungpinang sepertinya masih belum tuntas setelah adanya penambaha tiga warga Kota ini yang merupakan satu keluarga, yakni nenek dan dua orang cucunya terkonfirmasi positif Covid-19 berdasarkan hasil pemeriksaan swab melalui PCR. Plt. Wali Kota Tanjungpinang, Hj. Rahma melalui releasenya, Jumat (24/7/2020) menyampaikan penambahan tiga kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 yang merupakan warga...
https://www.regalianews.com
Regalia News
regalianews.com UA-174246026-1